Skip to main content

Posts

Showing posts from 2011

10 Flashdisk Terbaik Tahun 2011

Sekarang saya mau share tentang perangkat keras (hardware) yang senantiasa kita bawa kemana saja kita pergi. Hardware yang sangat penting, yang kita gunakan sebagai penyimpan data (storage). Ukuran nya yang kecil,fleksibel dan ringan namun mampu menyimpan data hingga puluhan GigaByte (GB). Tentu saja hardware tersebut adalah Flashdisk (FD). Di pasaran telah tersebar berbagai macam merk flashdisk dengan desain dan fitur yang beragam. Produsen flashdisk pun tak habis akal untuk membuat flashdisk buatannya mampu bersaing dan mencapai angka penjualan tinggi. Dikarenakan, semakin tingginya permintaan akan hardware yang satu ini di pasaran. Nah..karena itu saya ingin memberikan sedikt gambaran tentang 10 peringkat flashdisk terbaik versi TopTenReviews.com. Mungkin saja flashdik anda termasuk 10 besar flashdisk terbaik yang ada di pasaran saat ini. Jika tidak,ya beli aja..hehe Berikut adalah 10 Flashdisk terbaik tahun 2011 :

Ketika Dunia Mengakui

Kali ini saya mau share tentang motivasi yang saya dapat hari ini. Terkadang motivasi datang dan timbul begitu saja. Tanpa kita menyadari sebuah "hal" itu membuat kita menjadi atau berkeinginan menjadi lebih baik daripada sebelumnya. Banyak orang sering acuh dengan "hal" di sekitar mereka, padahal banyak makna yang mampu kita resapi dari setiap "hal" dalam kehidupan kita. Hal ini bermula ketika sedang sarapan pagi untuk mengisi perut sebleum bertempur dengan soal UAS di sekolah. Pagi itu saya menonton TV, dan mendapati sebuah berita unik tentang salah seorang asing yang tinggal di Bali dan memberikan kontribusi besar pada daerah sekitar dia tinggal. Dia mungkin seorang WNA ( Warga Negara  Asing),sejak 2003 dia memutuskan tinggal di Bali dan mendirikan sebuah Rumah Persalinan sederhana di rumahnya yang ada di Bali. Hampir setiap wanita yang akan melahirkan anaknya pasti menuju Rumah Persalinan tersebut. Memang dia tidak meminta bayaran atas jasa ny

# 9 Renungan Motivasi . . . #

Berikut ini artikel untuk merubah Cara Pandang di dalam diri sendiri (Self Reframing) : 1.TAKLUKKAN DIRI SENDIRI “Dia yang bisa menaklukkan orang lain adalah manusia kuat. Dia yang bisa menaklukkan dirinya sendiri adalah manusia super.” (Lao Tze) Perenungan Diri: 1. Malam hari sambil berbaring tidur, ambil waktu 1 - 2 menit. 2. Lakukan refleksi kegiatan hari ini secara cepat saja. 3. Tanyakan ke dalam diri sendiri: “Apakah masih ada emosi negatif yang tersimpan dalam diriku saat ini ?” 4. Lalu, tarik nafas yang dalam dan tahan nafas selama yang bisa Anda lakukan. 5. Bayangkan kejadian yang menimbulkan emosi negatif tersebut. 6. Buang dan lepaskan dengan menghembuskan nafas sepanjang mungkin. 7. Lanjutkan dengan bernafas perlahan saja, dan makin perlahan, sampai seluruh badan terasa rileks bak tanpa otot. 8. Diam sejenak dan ambil keputusan untuk berubah, misalnya: “Besok mau senyum aja aaah…” dan tidurlah dengan senyum… zzz…zzz… Karena jika dengan ikhlas kita mulai